Backend Engineering

API scalable. Fondasi solid.

Kami membangun engine di balik produk Anda: code rapi, endpoint aman, dan dokumentasi jelas.

Hover card untuk detail.

RESTful & GraphQL

Pola API fleksibel

Kami pilih interface yang tepat agar integrasi cepat dan stabil.

Endpoint Standar

Response konsisten

Standar format mengurangi bug dan mempercepat onboarding.

Auth Aman

JWT / OAuth2 / API Keys

Strategi auth disesuaikan dengan tingkat risiko dan akses.

Desain Database

Skema teroptimasi

Model data rapi menjaga performa tetap stabil.

Dokumentasi

Swagger / OpenAPI

Dokumentasi jelas mempercepat kerja tim lain.

Yang termasuk

Scope standar mencakup perencanaan endpoint, strategi auth, validasi data, dan dokumentasi.

  • Arsitektur: Relasi data, endpoint, dan alur request.
  • Development: Code rapi (Node.js/Python/Go).
  • Security: Rate limiting dan validasi input.
  • Deployment: CI/CD atau Docker setup.

Proses kerja

1. Discovery: Menentukan data model dan flow.
2. Spec: Sepakati kontrak API.
3. Build: Implementasi logic dan database.
4. Handover: Repo + docs + guide.

Service FAQ

Bisa lanjutkan API existing?

Bisa. Kami bisa audit, refactor, atau extend tanpa rebuild penuh.

Dokumentasi termasuk?

Ya. Swagger/OpenAPI disediakan untuk onboarding cepat.

Bagaimana keamanan?

Kami terapkan auth, validasi, dan rate limiting sesuai risk profile.

Best Value

Starter API

Rp100k+

Ideal untuk MVP & internal tools


Harga final mengikuti jumlah endpoint, kompleksitas logic, dan integrasi pihak ketiga.

Minta penawaran Kembali ke Pricing